Fungsi Ballast



Ballast pada dasarnya merupakan kumparan hambat (choke coil) yang berinti besi. Ballast pada lampu TL berfungsi:
  • Memberikan pemasangan awal pada elektroda guna menyediakan elektron bebas dalam jumlah yang banyak
  • Memberikan gelombang potensial yang cukup besar untuk mengadakan bunga api antara kedua elektrodanya
  • Mencagah terjadinya peningkatan arus bunga api yang melebihi batas tertentu bagi setiap ukuran lampu.
Sumber : ketrampilan teknik listrik praktis halaman 151 oleh John B. Robertson




sumber gambar : http://img.directindustry.com/images_di/photo-g/19675-2390185.jpg